Thursday, April 30, 2015

Cara Membackup Template serta Impor dan Ekspor Blog

Hai semuannya sekarang b3 Recipe akan memberi tahu anda tentang bagaimana cara mem.Back-up Template, sekarang b3 Recipe akan memberitahu anda bagaimana caranya :
BackUp Template
1) Anda harus membuka Blogger terlebih dahulu. Dengan men.Klik link berikut ini anda akan langsung masuk ke Blogger.    Blogger   
Jika anda belum pernah membuat sebuah akun Google anda tidak bisa masuk ke Blogger, untuk itu jika anda belum tahu tentang bagaimana Cara membuat akun Google anda bisa mengunjungi link berikut ini.   Cara Membuat Akun Google
2) Jika anda sudah masuk ke Blogger anda kemudian pergi menuju Bloger Dasboard, jika anda belum mengerti anda dapat mengunjungi link berikut ini.   Dasboard Blog   
atau dengan cara anda men.Klik tanda Kertas (Tombol seperti "Paste" seperti dalam Microsoft Office -Word)
3) Setelah itu ada banyak Option, anda harus memilih Option Template
4) Kemudian Klik Cadangkan / Pulihkan

MenImpor Blog dan MenEkspor Blog
1) Hampir sama dengan cara memBackUp template, akan tetapi anda bukan menKlik Option Setelah
(Biasanya ada pada bagian kiri paling bawah layar monitor anda, dan bergambar layaknya Kunci yang miring)
2)Kemudian dari Setelan Dasar anda klik Lainnya
3) Kemudian Pilih, anda mau Impor Blog atau Ekspor Blog
4)Pahami sendiri secara otodidak, agar anda tidak mudah lupa dan terus ingat

Nah, sekarang anda patinya sudah begitu tahu kan, semoga informasi dari b3 Recipe kali ini dapat bermanfaat bagi para pembaca


Lorem ipsum is simply dummy text of the printing and typesetting industry.